Selasa, 28 Juni 2016

~VENTILASI INDUSTRI~


Apa sih ventilasi itu? Gunanya ventilasi apa sih? Jenisnya apa saja?

Singkat 3 pertanyaan itu yang biasanya bakalan ada di benak teman2. Tenang, sema akan dibahas di artikel ini semudah mungkin agar bisa dipahami dan dimengerti. Here we go..!!!

Ø  KBBI (Kamus Besar Bahasa Indonesia) Ventilasi adalah pertukaran udara; pertukaran udara secara bebas di dalam ruangan
Ø  Dalam lingkup industri, ventilasi berarti mensirkulasikan udara dalam ruangan untuk mengendalikan suhu sehingga menjadi segar dan nyaman serta mengeluarkan kontaminan dari dalam ruangan

Secara inti, ventilasi adalah alat untuk mengendalikan udara di dalam ruangan agar menjadi lebih segar dan sejuk. Tanpa adanya ventilasi, suatu ruangan akan menjadi pengap dan penuh dengan kontaminan

Kamis, 09 Juni 2016

KIAT PRESENTASI

Sekilas mudah dikatakan, tapi sulit dipraktikkan. Untuk seorang ekstrovert yang memang selalu menemukan kebahagiaan saat bicara di hadapan banyak orang mungkin memang mudah. Tapi untuk seorang introvert, public speaking bagaikan neraka dunia. Bagaimana bisa tenang dan santai, kalau berada di hadapan orang asing saja sudah bisa membuatmu nervous, keringat dingin, dan deg-degan? Apalagi berada di hadapan puluhan pasang mata? Rasa ingin menghilang saja itu pasti muncul segera.

Tapi tenang. Karena tak selamanya kamu bisa menghindari yang namanya presentasi, belajar mengatasinya adalah mutlak. Caranya? Yuk scroll ke bawah!

1. Sebagai seorang introvert, kamu terbiasa berpikir sebelum bicara. Slide presentasi yang mumpuni akan membantu mengatasi rasa grogi

Salah satu ciri khas yang dimiliki oleh kamu yang introvert adalah kemampuan untuk berpikir masak-masak dahulu sebelum bicara. Mengungkapkan isi pikiran dalam bentuk tulisan adalah keahliannya. Salah satu unsur penting presentasi adalah materi yang runut dan komprehensif. kamu bisa mencapainya dengan membuat slide presentasi yang juara. tuangkan apa yang ingin kamu sampaikan dalam bentuk slide-slide yang atraktif. Selain akan membuat audiens tertarik, slide-slide presentasi itu juga akan menjadi panduan untukmu menyampaikan materi presentasi.



2. Selain prepare, ada practice. Tak perlu malu berlatih presentasi di depan cermin. Dan jangan ragu untuk berlatih di depan temanmu


Apa yang membuat presentasi terkesan mengerikan adalah karena kamu tidak tahu apa yang akan terjadi di sana. Persiapan yang sudah kamu lakukan bisa hancur berantakan begitu kamu memasuki ruangan dan melihat a

Rabu, 08 Juni 2016

CRANE

Siapa yang tidak tahu Crane..? Cuuuung ngacung :D

Crane ini adalah salah satu heavy equipment (alat berat) yang dioperasikan pada saat proses konstruksi (bangunan, pipa, tower, dll). Nah, kira-kira apa aja sih tipe crane yang ada..? Yuk kita pelajari bareng-bareng

Tipe Crane setidaknya ada 5 (lima) lhoo. Check it out guys
1.Crawler Crane : pesawat angkat material dengan jangkauan ketinggian tidak terlalu tinggi dan jangkauan tidak terlalu panjang. Jenis crane ini mempunyai bagian atas yang bisa digerakkan sampai 360 derajat.


 Gambar 1. Crawler Crane

2. Mobile Crane : Crane nya ini terpasang pada bagian